Kuliah Umum
Dalam Kuliah Umum ini yang di laksanakan tanggal 30 agustus 2019 telah di launching aplikasi berbasis islami yaitu “Nine Golden Habits” yang berguna untuk meningkatkan ketauhidan kita sebagai umat islam.
Bapak dr. Agus Sukaca sebagai pembicara menyakini dengan adanya aplikasi ini di harapkan untuk seluruh elemen di Universitas Kalimantan Timur dapat sejalan dengan Visi dan Misi Muhammadiyah.