Profil

Selamat Datang di 
Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Komplek Perguruan Tinggi Muhammadiyah Samarinda
Jl. Ir. H. Juanda No 15 Samarinda


Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur (UMKT) adalah hasil pengabungan STIKES Muhammadiyah Samarinda dan STIE Muhammadiyah Samarinda dengan penambahan 10 program studi baru. UMKT mempunyai dua kampus induk dengan luas area 15ha. Kampus 1 UMKT terletak di Komplek Perguruan Tinggi Muhammadiyah, Jl. Ir. H. Juanda No. 15 dan Kampus 2 UMKT terletak di Jl. Pelita Komplek Pesona Mahakam. Penyelenggaraan pendidikan di UMKT ditunjang fasilitas pembelajaran yang sangat memadai, mulai dari ruangan kelas yang representatif, laboratorium yang lengkap, dan perpustakaan berbasis teknologi informasi.


 

Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur


Cikal bakal UMKT adalah STIKES Muhammadiyah Samarinda dan STIE Muhammadiyah Samarinda

STIKES Muhammadiyah Samarinda berdiri pada tahun 2009 dengan Akreditasi Institusi B (Sangat Baik)

UMKT memiliki 8 Fakultas dan 18 Program Studi yang Terkemuka