Sambutan

Sambutan

Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarakatuh.

Program Studi D III Kesehatan lingkungan awalnya berasal dari institusi yang bernama Akademi Kesehatan Lingkungan Muhammadiyah (AKL) yang berdiri sejak 2001 dengan akreditasi B. Pada Tahun 2009 AKL Muhammadiyah bergabung dengan AKPER Muhammadiyah menjadi STIKES Muhammadiyah Samarinda dengan SK MENDIKNAS RI Nomor : 143/D/O/2009.

Program Studi D III Kesehatan Lingkungan Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur merupakan salah satu diantara ratusan Perguruan Tinggi Muhammadiyah di Indonesia yang bernaung di bawah Majelis Pendidikan Tinggi, Penelitian dan pengembangan Pimpinan Pusat Muhammadiyah dan satu-satunya di KALTIM.

Wassalamualaikum, Warohmatullahi Wabarakatuh.