S1 Agroteknologi

| Visi

pada Tahun 2042, menjadi program Studi Pertanian berbasis Teknologi yang Islami, Ungul dibidang Pertanian Berkelanjutan, mampu mengali Potensi Sumberdaya Lokal serta Solutif Permasalahan Sosial dan Lingkungan Pertanian.

 

| Misi

  1. Menyelenggarakan Pendidikan Teknologi Pertanian yang islami serta peka terhadap masalah Sosial dan Lingkungan Pertanian.
  2. Mengembangkan Riset dibidang Teknologi Pertanian yang Berkelanjutan.
  3. Menerapkan Ilmu dan Teknologi pertanian sebagai pengembangan Sumberdaya Lokal serta Solusi Permasalahan Sosial dan Lingkungan Pertanian.
  4. Mengembangkan Kerjasama dibidang pertanian yang saling menguntungkan, untuk memperkuat pelaksanaan Penyelenggaran Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada masyarakat.
     

| Tujuan

  1. Mampu mengembangkan pendidikan berbasis Pertanian berkelanjutan dan menghadirkan penelitian yang responsif persoalan sosial dan Lingkungan Pertanian.
  2. Secara Mental, Mahasiswa dan Alumni diharapkan mampu merencanakan, penyelenggara, penggerak, dan pengendali dibidang Usaha Pertanian.
  3. Mampu memberikan wadah konsultasi dibidang pertanian, serta aktif dalam memberikan solusi permasalahan Sosial dan lingkungan Pertanian
  4. Dibekali keilmuan dan skill dalam merencanakan, menjalankan, mengkoordinasikan serta sebagai aktor utama menjalankan bisnis pertanian terkhusus pegembangan Sumberdaya Lokal.

 

| Sasaran

SASARAN MISI 1

  1. Terwujudnya sistem akademik dan tata kelola program studi yang terintegrasi sesuai dengan kebutuhan stake holderdan catur darma perguruan tinggi Muhammadiyah.
  2. Terwujudnya nilai-nilai keislaman dan kemuhammadiyahan dalam pelaksanaan catur dharma perguruan tinggi Muhammadiyah
     

SASARAN MISI 2

  1. Terwujudnya peningkatan proses pembelajaran yang berbasis pendekatan saintifik Pertanian modern.
  2. Terwujudnya mahasiswa dan alumni yang memiliki keunggulan kompetitif dan komparatif serta professional dibidang pertanian berkelanjutan.
     

SASARAN MISI 3

  1. Terwujudnya peningkatan kualitas sumber daya manusia, sarana dan prasarana pendidikan, hingga mampu mengali potensi Sumberdaya Lokal.
  2. Terwujudnya sumber daya manusia yang mampu memberikan solusi dan aktif berperan dalam permasalahan sosial dan lingkungan pertanian.
     

SASARAN MISI 4

  1. Terwujudnya peningkatan kerjasama bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat yang bertaraf nasional hingga internasional.
  2. Terwujudnya peningkatan reputasi di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

 

| Pimpinan Program Studi

Ketua Prodi

Firman, SP, M.Ling

NIDN : 1106088902

Sekertaris Prodi

Dalam Usulan