Berita Utama

 Human Resources Development 

 

Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Pada  tahun 2037, Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur menjadi Universitas Islami berbasis teknologi informasi yang unggul dan berkontribusi dalam penyelesaian masalah sosial dan lingkungan.

Menyelenggarakan pendidikan yang islami berbasis teknologi informasi dan membangun jejaring dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan baik di dalam ataupun luar negeri

 

 | LAYANAN 

 

SINGKRON-2

STUDI LANJUT DOSEN

PDDIKTI

SERTIFIKASI DOSEN

Persyaratan Jabatan Fungsional Sistem Informasi Angka Kredit Online v2

Kegiatan dosen untuk melanjutkan studi lanjut ke jenjang yang lebih tinggi

Informasi data tentang perguruan tinggi, mahasiswa, dan dosen.

Pengakuan terhadap dosen sebagai tenaga profesional pada jenjang pendidikan tinggi

    

Read More >>

Read More >>

Read More >>

Read More >>

 

LEMBUR PEGAWAI

CUTI PEGAWAI

BPJS KESEHATAN

JMO

Kerja di luar jam kerja resmi yang perlu dilakukan untuk menuntaskan tugas penting dengan segera

Layanan yang diperuntukkan bagi dosen dan tendik untuk cuti dan izin

Pelayanan kesehatan tingkat pertama, yaitu pelayanan kesehatan non-spesialistik

Program jaminan kecelakaan kerja memberikan perlindungan atas risiko-risiko kecelakaan
Pengakuan 

    

Read More >>

Read More >>

Read More >>

Read More >>

 

Human Resource Development |

Persiapan

Ada dua hal yang perlu diperhatikan dalam hal persiapan, antara faktor internal dan faktor eksternal lainnya. Faktor internal meliputi jumlah kebutuhan dalam persiapan untuk karyawan baru, struktur organisasi, departemen terkait, dan sebagainya. Sedangkan faktor eksternal dalam hal persiapan termasuk hukum ketenagakerjaan, pangsa kondisi tenaga kerja, dan sebagainya

Rekrutmen Tenaga Kerja

Rekrutmen yang merupakan suatu proses untuk mencari calon atau karyawan yang dapat memenuhi kebutuhan sumber daya manusia dari organisasi atau perusahaan. Pada tahap ini HRD perlu menganalisis posisi yang ada untuk membuat deskripsi pekerjaan (job description) dan juga spesifikasi pekerjaan (job spesifikasi).

Seleksi Tenaga Kerja

Untuk menemukan pekerjaan yang tepat dari sekian banyak kandidat. Langkah yang diambil dalam proses seleksi tenaga kerja, yang melihat resume atau CV, melakukan seleksi awal berdasarkan CV pelamar, memanggil pelamar untuk tes wawancara, tes calon karyawan dengan tes tertulis, proses wawancara kerja, dan proses selanjutnya.

Pengembangan dan Evaluasi Karyawan

Tenaga kerja atau karyawan dapat memberikan kontribusi optimal kepada perusahaan atau organisasi, maka dia harus menguasai tugas pekerjaan dan tanggung jawab. Proses pengembangan dan evaluasi karyawan dilakukan sebagai pembekalan agar tenaga kerja dapat lebih terkontrol dan ahli di bidangnya, serta meningkatkan kinerja yang ada.

Penyediaan Kompensasi dan Perlindungan Karyawan

mengurusi penyediaan kompensasi dan perlindungan karyawan. Kompensasi merupakan imbalan atau upah bagi karyawan secara teratur kontribusi organisasi atau perusahaan. Kompensasi harus tepat dan sesuai dengan kondisi pasar tenaga kerja yang ada di lingkungan eksternal untuk menghindari masalah tenaga kerja atau membahayakan organisasi atau perusahaan.

 

 | HRD TEAM 

 

Ferry Fadzlul Rahman, Ph.D
Sekretaris I HRD

Hamka, Ph.D., Psikolog
Sekretaris II HRD

Meisi Surta Yosi, S.KM
Kep. Sub Kepegawaian

Ichsan Noor Fahmi, A.Md
Staf Kepegawaian

Devi Dwi Aryani, S.Pd
Staf Kesejahteraan